Kapasitas Muatan Daihatsu Gran Max
15-03-2022

Kapasitas Muatan Daihatsu Gran Max

By Virginia Morgan
  • 107

Daihatsu Motor Co., Ltd. meluncurkan Daihatsu Granmax pick-up dan minibus di Jepang. Di negeri itu, Granmax minibus disebut Granmax Carbo dan versi pick-up disebut Granmax Truck. Dilansir Response, Granmax Cargo dan Granmax Truck akan dijual mulai 4 September. Daihatsu Granmax di Jepang lebih canggih. Daihatsu Granmax di Jepang ditawarkan dengan pilihan transmisi manual 5 percepatan atau otomatis 4 percepatan.

Daihatsu Gran Max MB Terbaru Daftar Harga PROMO Maret FAQ Berita dan Review

Daihatsu Gran Max adalah mobil niaga. Tipe minibus Gran Max tersedia dalam dua pilihan mesin, 1,3 liter dan 1,5 liter. Varian bermesin 1,3 liter punya dua konfigurasi kursi, Face to Face dengan kapasitas angkut 9-penumpang dan varian Front Facing dengan kapasitas angkut 8-penumpang. Ternyata varian dengan kapasitas angkut 9-penumpang (Daihatsu Gran Max 1.3 D) lebih murah ketimbang 8-penumpang (Daihatsu Gran Max 1.3 D FF). Sudah punya kapasitas angkut lebih banyak, harganya lebih murah tetapi fasilitasnya sama.

Daihatsu Gran Max Mobil Niaga Lebih Besar Lebih Untung Okezone Otomotif

GRAN Max mengusung 3 konsep yang menambah daya pikatnya sebagai kendaraan niaga yang menguntungkan, yaitu kapasitas, kehandalan, dan efisiensi. Daihatsu membanderol Gran Max mulai Rp67 juta-an. Sesuai dengan namanya Gran Max, mobil ini memiliki kelebihan dalam daya tampung dan daya angkut. Nilai keuntungan terasa lebih dengan kapasitas bak Gran Max yang diklaim paling luas dikelasnya, yaitu 2350 x 1585 mm. Dalam konsumsi bahan bakar, Gran Max memiliki efisiensi 20 persen lebih baik dari model Zebra.

Daya Angkut Isuzu Traga Pick Up vs Daihatsu Gran Max Pick Up

Walau mesin yang diusung berjenis diesel, namun keberadaan Traga pick up kerap dibanding-bandingkan dengan Daihatsu Gran Max pick up. Baik Traga dan Gran Max memang menawakan daya angkut yang oke. Namun daya angkut yang besar itu memiliki konsekuensi pada bobot total Traga yang jauh lebih berat. Artinya, dengan daya angkut Traga yang lebih besar, Traga cocok untuk dipakai untuk pengankutan dan transmportasi yang tak memerlukan kecepatan penuh. Harga (OTR Jabodetabek):Isuzu Traga: Rp 190 jutaDaihatsu Gran Max PU AC PS 1.5 FH: Rp 128,6 juta

Komparasi Suzuki New Carry Pick Up 2019 vs Daihatsu Gran Max Pick Up 2019 Duel Seru Mobil Pekerja

Inilah persembahan dari kami, duel seru di segmen mobil pekerja, komparasi Suzuki New Carry Pick Up 2019 vs Daihatsu Gran Max Pick Up 2019. New Suzuki Carry Pick Up 2019 ini datang dengan segudang kelebihanKini di tahun 2019, Suzuki mulai 'membalas' kekalahan dengan meluncurkan New Suzuki Carry Pick Up 2019. Dan tidak tanggung-tanggung, kehadiran New Suzuki Carry Pick Up 2019 ini langsung didaulat untuk menggantikan dua produk andalan Suzuki sekaligus, yakni Suzuki Mega Carry dan Suzuki Carry 'biasa'. Untuk mengetahuinya so, inilah komparasi Suzuki New Carry Pick Up 2019 vs Daihatsu Gran Max Pick Up 2019. Untuk sektor kabin, lagi-lagi Daihatsu Gran Max Pick Up 2019 harus mengakui keunggulan dari New Suzuki Carry Pick Up 2019.

Review Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007 Pick Up Terlaris Di Kuartal Pertama 2018

Interior Daihatsu Gran Max Pick Up 2007Hal menarik dapat Anda rasakan pada ruang interior Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007. Dashboard Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007 menggunakan desain sederhanaReview Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007: SetirDaihatsu Gran Max PU memiliki desain sederhana yang dibalut warna hitam. Setir Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007 dihias dengan logo kebanggaan berlapis kromReview Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007: KursiHal paling menarik, dirasakan pada sisi kursi. Kursi Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007 mampu menampung tiga orang sekaligusReview Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007: Kapasitas BoxBerbeda dengan review lainnya, mengingat mobil ini tidak memiliki ruang bagasi melainkan Box atau bak untuk segala jenis angkutan. Kapasitas Box Daihatsu Gran Max Pick Up STD 2007 memiliki dimensi besar

Angkut Meja Kursi Muatan Daihatsu Gran Max Ini Kelewat Ekstrem

Dalam video tersebut, terlihat momen saat mobil pickup tersebut tengah parkir bersama beberapa unit truk. Baca Juga: Virtual Expo Otomotif Indonesia Muncul Perdana, Honda BerpartisipasiNamun hal yang menjadi sorotan adalah jumlah muatan kendaraan tersebut yang bikin salah fokus. Gran Max dengan jumlah muatan yang ekstrem. Bahkan dimensi muatan ini melebihi ukuran truk yang tengah terparkir di sampingnya. Baca Juga: Penampakan Toyota Fortuner Diubah Jadi Alphard, Kabinnya Mewah Banget"Ongkose granmax muatan truk," tulis Petez Mawon.

Prev Post

Part Mobil Nissan Sunny

Next Post

Ukuran Oli Mesin Nissan March

Artikel Trending

01-01-1970

Leave a Reply